Apakah itu histogram? Histogram memberikan deskripsi global dari penampakan sebuah image. Histogram dari image digital dengan gray levels dari 0 sampai L-1 adalah fungsi diskrit h(rk )=nk , dimana: rk adalah nilai gray level ke k nk adalah jumlah pixels dalam image yang memiliki gray level k n adalah jumlah keseluruhan pixel pada image k = 0, 1, 2, …, L-1 Histogram dari image digital dengan gray level yang berada dalam range [0, L-1] adalah sebuah fungsi diskrit h(rk) = nk dimana rk adalah nilai gray level ke k dan nk adalah jumlah pixel yang memiliki nilai gray level rk. Dengan Histogram informasi spasial dari image diabaikan dan hanya mempertimbangkan frekuensi relatif penampilan gray level. Sifat – Sifat Histogram Histogram adalah pemetaan Many-to-One Image yang berbeda dimungkinkan untuk memiliki histogram yang sama Histogram sebuah image tidak berubah bila image dikenakan operasi tertentu seperti : Rotation, scaling, flip. Ekualisasi...
Komentar
Posting Komentar